
Sistem
Penghubung Layanan
Pemerintah
Merupakan sistem untuk mendukung interoperabilitas data antar layanan Pemerintah bersekala Nasional
Api Published
Api Private
Api Created
User Created
Bersama berkolaborasi
Membangun Aplikasi yang luar biasa dengan berbagi dan berkolaborasi menggunakan Sistem Penghubung Layanan yang komperhensif
Learn MoreTentang SPLP
Sistem Penghubung Layanan Pemerintah adalah suatu sistem yang dikembangkan dengan tujuan untuk memudahkan integrasi layanan antar sistem pemerintahan di kabupaten bekasi berbasis elektronik.
-
API Manajemen
Teknologi pengelolaan API yang menjadi gerbang dan portal terintegrasi.
-
Transformasi Data
Transformasi data yang menjadi jembatan antara data yang ada dengan data yang dibutuhkan.
-
Lapisan Keamanan Tambahan
Menjadi perantara antara pengguna dengan aplikasi tujuan serta menerapkan Rate limiter.
Frequently Asked Questions
Sistem Penghubung Layanan Pemerintah
Apa itu SPLP?
SPLP adalah sistem penghubung layanan pemerintah.
Apa fungsi dari SPLP?
SPLP berfungsi untuk melakukan pertukaran data melalui API.
Siapa pengguna SPLP?
Pengguna SPLP terdiri dari pemilik aplikasi dan atau yang membutuhkan data pada Katalog API. Untuk sekarang hanya SKPD Kabupaten Bekasi.
Bagaimana melakukan permintaan API?
Pemohon API dapat melakukan permintaan pada halaman katalog API. Kemudian mengisikan formulir dan mengunggah file berdasarkan syarat pada Katalog API yang dipilih. Kemudian menunggu konfirmasi dari Pemilik API. Jika Pemilik API menyetujui, maka permintaan akan diterima oleh Pemohon API. Jika tidak, maka status permintaan akan ditolak.
GPR KOMINFO
Jumlah Penduduk Kabupaten Bekasi Berdasarkan Jenis Kelamin
Sumber Data : Kemendagri (SPLP NASIONAL)Berita Bekasikab

Dinas SDABMBK Targetkan Pembangunan Bendung BSH-0 Kali CBL Rampung November 2025
Sumber Data : Bekasikab (SPLP NASIONAL)